News Breaking
Live
wb_sunny

Breaking News

Dinar Kripsiaji Sampaikan Refleksi Penanganan Perkara dan Capaian Kinerja Kejari Tebo (2022).

Dinar Kripsiaji Sampaikan Refleksi Penanganan Perkara dan Capaian Kinerja Kejari Tebo (2022).

 

Foto: Dr. Dinar Kripsiaji Kepala Kejaksaan Negeri dan Jajaran Foto bareng dengan Sejumlah Awak Media.
SULUHNEGERI.COM, MUARO TEBO - Dr. Dinar Kripsiaji Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Tebo di- Dampingi oleh Jajarannya Kepala Seksi (Kasi), Seksi Intelijen,Pidana Umum,Pidana Khusus,Perdata, dan pengelolaan barang bukti dan rampasan serta lainnya melaksanakan jumpa Pers bersama sejumlah awak media di ruang aula kantor Kejari Tebo dalam agenda Press Release Refleksi Penanganan Perkara Capaian Kinerja Kejaksaan Negeri Tebo Tahun 2022 pada Kamis (29/12/2022).

Dalam penyampaiannya Kajari Tebo mengungkapkan tentang penanganan perkara dan capaian Kinerja Kejari Tebo selama di tahun 2022.(31/12).

Dianataranya Kinerja dan capaian: 


Bidang Pembinaan:

Jumlah pegawai sejumlah 32 orang terdiri dari 11 jaksa fan 21 tata usaha.

Optimalisasi PNBP sebesar Rp 1.152.846.070 atau 634,66% melebihi target yakni Rp. 181.646.300,.


Bidang Intelijen:

Jaksa masuk sekolah di MAN 2 Tebo dan SMKN 1 Tebo.

Jaksa masuk pesantren Al- Azizi Tebo dan pesantren Darul Hakim.

Penerangan Hukum diantraanya terkait sosialissasi pengamanan pembangunan strategis kepada kepala OPD Kabupaten Tebo,Kades dan ketua BPD sekecamatanbTebo Tengah.826 kepala sekolah SDN,SMPN,SMA/SMK, serta ketua komite se kabupaten tebo. 

Jaksa menyapa bertempat di Radio Elbas kecamatan tebo tengah dan Radio FM di kecamatan Rimbo bukang.


Bidang yindak pidana Umum:

2 perlara di selesaikan melalui restoratif justice.

Penyelesaian lerkara Tipidum, Spdp di tangani 182 perkara di selesaikam 179, Pratut di tangani 207 di selesaikan 190,Penuntutan 224 selesai 187, Eksekusi terpidana di tangan 188.

selain perkara pidana konvensional yang di tangani tercatat perkara narkotika di tangani 80 perkara, ilegal mining 4 perkara yakni penambangan emas tampa izin (PETI) serta 2 perkara BBM.

Bidang Pid- Sus:

Dugaaam Tipikor dalm pekerjaan jalan simpang Logpon - padang lamo - Tanjung kab. Tebo TA 2019 di kab. Tebo yang di laksanakan DPUPR Prov Jambi TA 2019 atas nama tersangka SU,H.IS, Ir.TT ( Tiga perkara)

Dugaan Tipikor dalam pekerjaan penimgkatan jalan simp logpon- padang lamo- tanjung kab.Tebo TA 2018 yg di laksanalan PUPR Provinsi jambi TA 2018. 

Dugaan Tipikor dalam pekerjaan penimgkatan jalan simp logpon- padang lamo- tanjung kab.Tebo TA 2020  yg di laksanalan PUPR Provinsi jambi TA 2020.

Adanya dugaan tindak pidana korupsi penyelewengan dana SPP PNPM MP Kecamatan rimbo bujang atas nama tersangka EN,SA,BA,(3 perkara)

Eksekusi terpidana di selesaikan 7 perkara diantaranya atas nama Ali Arifin,ST bin Sukoyo, Ir.cSaryono bin Wirodiharjo ,Deni Kriswardanavbin Zainal Mawakip,Eny Erawaty binti Narj (Almr), Sardi bin Haryanto (alm), Barokah bin Maksum dan Sutoyo bin Marwi.

Pengembalian kerugian keuangan Negara sebesar Enam milyar sembilan ratus lima puluh empat juta dua ratus delapan puluh empat ribu enam ratus enam puluh empat rupiah 

Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara: 

Pertimbangan hukum sejumlah 5:pemberian pendampingan hukum, yakni pada dinas Pendidikan dan Kebudayaaan kabupaten Tebo, RSUD Sulthan Thaha Sayfudin ,Dinas Perpustakaaab kab.Tebo, Dinas PUPR BidangvCipta Karya dan Bidang Bina Marga 

Bantian Hukun Nom Litigasi Perdata : 99  (Tagihan temuan BPK dan BPJS Naker).

Bantuan Hukum TUN Litigasi : 1 (ruko 44).

Pemulihan Dua milyar delapan puluh enam juta sebilan ratus enam puluh delapan ribu dua ratus enam puluh rupiah.

Bidang Prngolaan barang dan bukti dan narang rampasan:

Narang bukti dan rpasam yg di kelola bidan BB: Jumlah perkara 142, diusnahkan 54 perkara,di lembalilan 28 perkara dan lelang 5 perkara

Sedang dalam proses lelang 7 perkara dan penyelesaianelalui penetapan status pengguna (PSP) 3 Perkara

Hasil lelang Rp 206. 010.000,-.

Dan Lanjut Kajari, berdasarkan hasil rapat kerka daerah kejaksaan Tinggi Jambi Kejari  Tebo mendapat peringkat Satu terbaik untuk satuan kerja se Jambi, Ujarnya 

" Bid Pidum peringkat 3 kinerja terbaik , Pidsus peringkat satu,bidang pengawasan peringkat I, dan untuk  penyelamatan kerugian negara peringkat I juga, Tutupnya.

Acara berjalan lancar dan diahiri dengan foto bersama antara Jajaran pihak Kejaksaan dengan sejumlah Awak Media 

H.Romy Faisal.

Tags

Daftar Berlangganan

Masukkan Email Anda