News Breaking
Live
wb_sunny

Breaking News

Viral !! Fenomena Solstis 21 Desember 2022 Dilarang Keluar Rumah,Ahli; Itu Peristiwa Astronomi Biasa.

Viral !! Fenomena Solstis 21 Desember 2022 Dilarang Keluar Rumah,Ahli; Itu Peristiwa Astronomi Biasa.

 

Foto: Hanya Ilustrasi 
SULUHNEGERI.COM, TEBO - Beredar luas dan viral di media sosial sebuah video dengan Narasi mengatakan tidak boleh keluar pada tanggal 21 desember 2022 hal ini di kaitkan dengan fenomena solstis yang katanya akan terjadi pada Rabu 21 desember 2022.

Tapi apa itu yang dimaksud  Solstis ?.. dan benarkah berbahaya bagi manusia hingga disarankan untuk tidak boleh keluar rumah khususnya pada malam hari. Minggu (18/12/2022).


Informasi yang beradar dan mengatakan tidak boleh keluar rumah pada tanggal 21 desember 2022 khusnya pada waktu malam hari adalah hoaks atau berita bohong.


Dikatakan Andi Pangeran Hasanudin, Peneliti Pusat Riset Antariksa Badan Riset dan Inovasi Nasional ( BRIN), Fenomena Solstis adalah peristiwa astronomi biasa.


Peristiwa Astronomi yang juga disebut dengan titik balik matahari.demikian dikutip dari kompas.


Senada dengan Andi Pangeran, Menurut Pelaksana tugas kepala Pusat Riset Antariksa Emanuel Sungging mengatakan masyarakat Indonesia tidak perlu kwatir dengan fenomena Solstis tersebut 


" Itu fenomena yang  setiap tahunnya selalu terjadi, Bagi masyarakat di utara hal tersebut menjadi Isyarat alam, Penanda akan masuk musim dingin " Jelas Emanuel sebagaimana dikutip dari media CNNIndonesia.com.


DIketahui dari sumber sumber lainya Fenomeno Solstis didevinisikan sebagai peristiwa Astronomis ketika matahari berada di paling utara ataupun selatan pada saat mengalami gerak senu tahunannya, posisi matahari relatif terhadap ekuator langit atau khatulistiwa bumi pada bola langit.


Apakah Fenomena Solstis ini berbahaya ?. Jawab tidak.., Fenomena Solstis Desember ini akan berpengaruh terhadap putaran waktu pada siang dan malam hari yang akan lebih panjang dari biasnya.



H Romy Faisal.







Tags

Daftar Berlangganan

Masukkan Email Anda